Ikut Kompetisi Blog (Blog Competition) untuk pertama kali

Hai teman-teman.....!
Ketemu lagi dengan orang yang ganteng ini, heheh
Yups hari ini Insya Allah akan langsung dua posting sekaligus, yang satu posting untuk ini dan satu lagi untuk posting untuk mengikuti lomba Ma Chung Blog Competition 2010.
Apa tuh Ma Chung Blog Competition 2010? hehe aku juga gak tahu wong baru kali ini aku ikut kompetisi blog. Ehmm menurut Dadan Purnama, S.CV, M.Copas,. Ma Chung Blog Competition 2010 adalah sebuah kompetisi blog yang diselenggarakan bagi kamu yang hobi nulis dan punya ide-ide menarik dan kreatif, dalam rangka kebangkitan nasional.
yayayaya,,, tapi tulisannya tentang apaan ?????? waduhya udah copas aja dari webnya :
Karena tema acara kita kali ini adalah “Indonesiaku Bukan Indonesia-Indonesiaan”, kamu cukup nulis opini, saran, atau kritik yang membangun mengenai kondisi Indonesia saat ini. Kamu boleh cerita tentang gimana kehidupanmu sehari-hari, terus kamu kaitkan dengan rasa nasionalismu. Atau kamu bisa ceritakan gimana kebiasaanmu bisa mempengaruhi negara kita. Kamu boleh cerita hal yang sangat sepele sampe hal yang extremely lebih (ekstrimli lebay).
Tentunya isi tulisan tidak boleh berbau pornografi, menyinggung SARA, memojokkan pihak tertentu, dan tentunya memakai Bahasa Indonesia sebagai bahasa utama dalam tulisan kamu. Boleh ditambah bahasa lain? Bahasa gaul, bahasa Inggris dan lain-lain? Boleh, sejauh jurinya masih bisa ngerti (Ya, iyalah. Kasian jurinya kalo kamu pake bafahafasafa yangfang sufulitfit).

WARNING: Dilarang menyertakan umpatan, mesuh, dan sebangsanya dalam tulisan kamu!
Nah udah kan ??
Lumayanlah cari pengalaman (heheh ada hadiah uangnya juga loh)
ah gak jadi posting yang ke dua deh.....

Komentar

Posting Komentar

Silakan tinggalkan komentar, kritik, saran atau apa saja yang penting sopan dan tidak SARA ya....

Jika ada pertanyaan atau request yang penting, bisa hubungi Admin di How to Contact

Terima kasih,
Dadan Purnama

Postingan populer dari blog ini

Sistem, Cara Kerja, Cara Melacak dan Jasa Lacak Posisi Seseorang dari Nomor HP

Bereksperimen dengan Raket Nyamuk

Teori dan Rangkaian Transistor Sebagai Penguat Arus